disuatu gedung bioskop barisan pertama terdapat 10 kursi, barisan kedua terdapat 20 kursi, barisan ketiga terdapat 30 kursi dan seterusnya dengan selisih yang sama. tentukan banyaknya kursi pada barisan ke-5, ke-8, ke-12 !
Jawaban:
diketahui:
- jumlah kursi baris pertama:10 kursi
- jumlah kursi baris kedua:20 kursi
- jumlah kursi baris ketiga:30 kursi
- rumus suku ke-n= Un=n.10
ditanya:
- jumlah kursi baris kelima
- jumlah kursi baris kedelapan
- jumlah kursi baris ke dua belas
jawab:
jumlah kursi baris kelima
- Un=n.10
- U5=5.10
- U5=50 kursi
jumlah kursi baris kedelapan
- Un=n.10
- U8=8.10
- U8=80 kursi
jumlah kursi baris kedua belas
- Un=n.10
- U12=12.10
- U12=120 kursi
semoga membantu (:
[answer.2.content]